Press "Enter" to skip to content

Dandim Dan Kapolres Pasaman Pimpin Pencarian Korban Hilang Pasca Banjir Dan Tanah Longsor Di Mapat Tunggul

Polres Pasaman,Sumatera Barat.
Dalam Rangka Memberikan Bantuan SAR Pasca terjadinya Bencana Alam Tanah Longsor dan banjir Bandang yg terjadi pada hari Sabtu Tanggal 15 februari 2020 di Nagari Muaro Sei Lolo Kecamatan Mapat Tunggul Selatan. Kapolres Pasaman AKBP Hendri Yahya SE dan Satuan Sabhara Polres Pasaman, Kodim 0305 Pasaman., BPBD Kabupaten Pasaman, Dinas Sosial, Sat Pol PP  serta Masyarakat, bahu membahu membantu dan melakukan pencarian terhadap korban Pasca  Bencana Tanah Lonsor Ini yang Mengakibatkan  5 (lima) Orang tertimpa Tanah Lonsor.

Dalam kejadian tersebut 2 (dua) orang ditemukan Selamat ( Luka Ringan), 1 orang ditemukan Luka Berat,
1 Orang Ditemukan Meninggal Dunia dan 1 An. Fatimah umur 55 tahun ( Belum Ditemukan )

Dalam  upaya pencarian yang dilakukan  oleh TNI – POLRI. BPBD Basarnas kab Pasaman.Dinas Sosial.Sat Pol PP kab Pasaman dan pihak Kecamatan Serta Masyarakat

Upaya Pencarian di pimpin oleh DANDIM 0305 Pasaman Letkol inf AHMAD AZIZ , Kapolres Pasaman AKBP Hendri Yahya SE Serta , Kabag ops Res Pasaman KOMPOL IRWAN SANTOSO ,Kasat Sabhara Polres Pasaman AKP YONI HANDRA SH dan Para Kanit Sat Sabhara Polres Pasaman, Kapolsek Mapat Tunggul beserta anggota,, Para Bhabinkamtibmas Nagari se KEC Mapat Tunggul Selatan

Pencarian dilakukan Sampai Pukul 18.00 Wib Namun Sampai Saat Ini Upaya Pencarian An. Fatimah ( Belum Ditemukan) dan Dilanjutkan Besok Pagi Mengingat Cuaca Mendung dan Situasi Tanah Disekitar Lokasi Masih Labil dan Hasil Kesepakatan Bersama Upaya Pencarian Dilanjutkan Besok Pagi Antisipasi Bertambahnya Korban Jiwa dan Mengingat Akses Jalan Menuju Lokasi Lonsor Tidak Dapat Dilalui oleh Kenderaan ( hanya bisa Dilalui Jalan Kaki lebih Kurang 4 sampai 5 Jam )

Be First to Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Mission News Theme by Compete Themes.